MataBangka.com - Polres Metro Jakarta Selatan menangkap influencer Chandrika Chika yang diduga terkait kasus narkoba, Senin (22/4/2024) malam di kawasan Karet Kuningan, Jakarta Selatan.
Ia diamankan pihak kepolisian bersama beberapa orang temannya, dua orang perempuan dan tiga orang laki-laki.
Polisi mendapati barang bukti berupa rokok elektrik berisi cairan yang mengandung liquid ganja.
Chandrika Chika dikenal karena viral video TikToknya joget papi chulo pada tahun 2020 lalu.
Semenjak itu, Chika mulai dikenal dan banyak diundang termasuk podcast dan acara televisi.
Chika juga sempat menjadi talent di RANS Entertainment milik Raffi Ahmad dan Nagita Slavina.
Berikut biodata Chandrika Chika :
Nama lengkap: Chandrika Sari Jusman
Nama panggung: Chandrika Chika