Inilah Tips Membeli Asuransi untuk Para Pemula

- 15 Maret 2023, 13:06 WIB
Inilah Tips Membeli Asuransi untuk Para Pemula
Inilah Tips Membeli Asuransi untuk Para Pemula /

Selain itu, ada baiknya kamu jangan membeli produk asuransi dengan banyak fitur tambahan yang bahkan tidak dibutuhkan. Sebab, bagian tersebut bisa membuat harga premi semakin meningkat.

5.     Pilihlah agen yang Paham dengan Produknya

Bila ada banyak agen atau marketing yang memberikan tawaran, maka pilihlah agen yang memang memiliki kualifikasi bagus. Bahkan, dari segi keilmuan atau pemahaman produknya juga baik.

Walaupun tidak selalu dan tidak bisa disamaratakan, namun ada cara untuk mengetahui agen tersebut layak dipertimbangkan atau tidak. Contih terbaik adalah dengan menunjukan sertifikat resmi.

Biasanya agen asuransi terbaik memiliki gelar sertifikasi perencanaan keuangan. Contohnya seperti CFP, RFP, QWP, AWP, ataupun gelar sertifikasi lainnya. Hal tersebut menunjukan bahwa asuransi kesehatan yang kamu pilih memang terdaftar resmi di Indonesia. Kamu juga bisa cek pada OJK seperti pada poin sebelumnya.

Demikian tips membeli asuransi untuk para pemula. Semoga informasi ini memberikan manfaat.***

 

 

 

 

Halaman:

Editor: Syahrizal Fatahillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x