Lepas Jemaah Haji Kloter Delapan, Ini Pesan Suganda Pandapotan Pasaribu

- 5 Juni 2023, 14:49 WIB
Jemaah calon haji kloter delapan asal Provinsi Bangka Belitung diberangkatkan dari Embarkasi Antara Bangka Belitung ke Embarkasi Palembang
Jemaah calon haji kloter delapan asal Provinsi Bangka Belitung diberangkatkan dari Embarkasi Antara Bangka Belitung ke Embarkasi Palembang /Ist/ Diskominfo Babel/

"Alhamdulilah, alhamdulillah, senang, dan gembira bisa berangkat tahun ini setelah tertunda," ucapnya.

"Harusnya saya berangkat tahun 2020, namun karena Covid, tidak jadi. Saya sudah menunggu lama," tuturnya sambil berkali kali mengusap wajahnya mengucap alhamdulillah.

Ibu dua anak ini menuturkan, dirinya nanti ingin mendo'akan banyak hal, salah satunya kesembuhan bagi suami yang saat ini sedang sakit.

"Semoga diberi kelancaran, pulang kembali dengan sehat walafiat serta dikabulkan do'a untuk kesembuhan suami saya," tandasnya. (***)

Halaman:

Editor: Dwi Haryoto


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x