Ranking FIFA Polandia Terbaru 2022 dan Materi Pemain Timnasnya di Piala Dunia Qatar

- 25 November 2022, 23:43 WIB
Per 6 Oktober 2022, ranking FIFA Amerika Serikat terbaru 2022 adalah peringkat 16 FIFA. Ini materi pemain timnas dan klub profesionalnya
Per 6 Oktober 2022, ranking FIFA Amerika Serikat terbaru 2022 adalah peringkat 16 FIFA. Ini materi pemain timnas dan klub profesionalnya /twitter/@brfootball/

MataBangka.com - Berada di grup C, Timnas Polandia harus bersaing dengan Argentina, Arab Saudi, dan Meksiko pada babak penyisihan grup Piala Dunia 2022 Qatar. Kompetisi kulit bundar antar-negara sejagad raya ini berlangsung mulai 20 November 2022 sampai dengan 18 Desember ini.

Julukan timnas Polandia adalah Biało-czerwoni yang artinya Si Putih dan Merah. Ada juga julukan Orły yang berarti Si Elang untuk Timnas Polandia.

Berdasarkan data per 6 Oktober 2022, ranking FIFA Amerika Serikat terbaru 2022 adalah peringkat 16 FIFA. Antar sesama 32 negara peserta Piala Dunia 2022, posisi Timnas Polandia diapit oleh dua wakil asia, yakni Jepang (peringkat 24 FIFA) dan Korea Selatan (peringkat 28 FIFA).

Baca Juga: Ranking FIFA Tunisia Terbaru 2022 dan Materi Pemain Timnasnya di Piala Dunia Qatar

Daftar ranking FIFA terbaru 2022 lengkap untuk 32 negara peserta Piala Dunia 2022 Qatar dapat dilihat di bagian akhir artikel ini.

Materi Pemain Timnas Polandia

Polandia menjadi kuda hitam dalam Piala Dunia 2022. Sejumlah pemainnya merumput di sejumlah liga beken Eropa.

Tak hanya Lewandowski yang bermain di Barcelona, Polandia punya Arkadiusz Milik yang sedang bersinar di Juventus. Polandia juga punya penjaga gawang top, Wojciech Szczesny.

Berikut daftar pemain Timnas Polandia dan klub profesionalnya:

Penjaga gawang: Kamil Grabara (FC Copenhagen), Lukasz Skorupski (Bologna), Wojciech Szczesny (Juventus).

Halaman:

Editor: Nia MB


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x