Bahayakah Fenomena Soltis 21 Desember 2022? hingga Tak Boleh Keluar Malam, Ini Penjelasan Ahli

- 16 Desember 2022, 21:30 WIB
Ilustrasi fenomena alam.
Ilustrasi fenomena alam. /Pexels/ Jonathan Petersson

MataBangka.com--Beberapa waktu belakangan ini, lagi viral fenomena Soltis yang akan terjadi pada 21 Desember 2022 mendatang.

Sejumlah akun TikTok membahas soal fenomena ini, bahkan ada yang menyebutkan jangan keluar pada malam hari di tanggal 21 Desember.

Pertanyaannya apakah Bahaya fenomena Soltis di Indonesia?

Menurut Britannica, fenomena solstis terjadi ketika jalur matahari berada di paling utara atau selatan dari khatulistiwa bumi.

Sementara fenomena solstis ini terjadi di belahan bumi utara pada 20 atau 21 Juni, titik balik matahari pada musim dingin terjadi pada 21 atau 22 Desember.

Fenomena solstis membuat belahan bumi selatan lebih dekat dengan matahari, membuat siang lebih panjang dari malam hari.

Pada fenomena solstis Desember ini, siang akan terasa lebih cepat dan malam terasa lebih panjang di belahan bumi utara.

Fenomena solstis 21 Desember akan berpengaruh pada Indonesia, terutama terhadap musim hujan di Tanah Air.

Saat fenomena ini berlangsung, matahari di Indonesia akan terlihat seperti gradual. Jadi, fenomena ini tidak berbahaya untuk Indonesia.

Halaman:

Editor: Mirwanda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah